“Dan Diantara Tanda-tanda (Kebesaran) -Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Teteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Diantaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sungguh, Pada Yang Demuikian Itu Benar-benar Terdapat Tanda-tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berfikir”
{ Q.S : Ar-Rum (30) : 20 }
Tanpa mengurangi rasa hormat. Kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i serta Kerabat sekalian untuk menghadiri acara pernikahan kami:
Anak Pertama Dari :
Bapak Muhamad Anhar/Suparman & Ibu Betty Hastuti
Anak Pertama Dari :
Bapak Sunjaya S.Pd & Ibu N.Uus Usniawati
27 | Des | 2024
Lokasi:Kediaman mempelai wanita Kp.Cimandiri RT 02/RW 01 Ds.Cimandiri Kec.Panggarangan Kab.Lebak-Banten
27 | Des | 2024
Lokasi: Kediaman mempelai wanita Kp.Cimandiri RT 02/RW 01 Ds.Cimandiri Kec.Panggarangan Kab.Lebak-Banten
Love Story
Di tahun 2022, kami berkenalan melalui media sosial Instagram. Pada saat itu, saya tertarik dengan salah satu postingannya dan akhirnya saya beranikan diri untuk mengomentari postingan tersebut. Dari situlah hubungan kami dimulai.Setelah berbincang melalui DM Instagram, saya memutuskan untuk langsung datang ke rumahnya untuk mengajaknya berkenalan lebih jauh. Dari situ, saya sangat bersyukur bahwa ternyata kita memiliki banyak kecocokan dan saya pun mulai jatuh cinta dengannya.
sudah 2 tahun berlalu Lika liku kehidupan mengiringi kisah kami, akhirnya saya memutuskan untuk melamarnya. Saya pun tidak menyangka bahwa cerita pertemuan saya dengan dia akan terasa penuh makna.
Pada bulan Desember 2024, kamipun melangsungkan akad nikah dengan sederhana dan hanya mengundang teman-teman terdekat. Dengan semua doa restu dari keluarga dan teman-teman, saya dan pasangan telah siap untuk menempuh hidup bersama dan menjalankan ibadah paling indah ini.
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Dan jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.
Anda Juga Bisa Mengirim Kado Fisik Ke Alamat Berikut:
Kediaman mempelai wanita Kp.Cimandiri RT 02/RW 01 Ds.Cimandiri Kec.Panggarangan Kab.Lebak-Banten
Tiada Yang Dapat Kami Ungkapkan Selain Rasa Terimakasih Dari Hati Yang Tulus Apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/i Berkenan Hadir Untuk Memberikan Do’a Restu Kepada Kami
Berikan Ucapan Spesial Anda Disini :